MEMASAK BERSAMA KOKI DEWI PEMBELAJARAN TEMA JENJANG KB
- Rabu, 25 September 2024
- Kegiatan & Ekstra Puncak Tema Koki
- Little Star Surabaya
- 0 komentar
Mengenalkan koki sebagai profesi pada jenjang Kelompok Bermain.
Waaaah ... Senangnya anak-anak bisa belajar membuat siomay bersama ibu koki.
Terima kasih kepada wali murid ibu Dewi @dazzkitchen_ atas kesediaannya mengisi program pembelajaran di Toddler-KB-TKIT Little Star
Lihat postingan ini di Instagram